A Shot of Me

Monday, March 05, 2007

Brownies [revised]


As a big big fan of chocolate, I won't give apology for myself if I pass this superb cake over.
I've been doing many experiments to find a true brownies for my life. A dark, soft, moist, rich and sinful to my weight hehehehhh... But it should not be too sweet, not to forget the mysterious thin crisp film on the surface, to hide out its truth of chocolate delicacy inside.
And here it is, a real superb brownies that will drive you crazy.
This is not a new recipe actually, I modify my old brownies recipe, simply substitute the margarine/butter into vegetable oil and simplify the method. Just it! But do trust me that it gave a significant texture different. You may add extra chocolate chips to the batter for richer and denser texture if you like it gooey.
Don't do skewer test to ensure it's completely done. The extra moist texture will always rather stick on the skewer. It'll be stop sticking your skewer as you're conscious that it's overbaked already :P Simply look over the surface. Once it has a thin shiny crisp surface that doesn't stick on your fingers as you touch it, that's the perfect time to remove it from your oven.
Well dont you think that I just speaking too much? Now it's your turn to bake your own!

FUDGY BROWNIE
Ingredients:
250 gr dark cooking chocolate, coarsely chopped
175 gr vegetable oil (= 210ml)
a pinch of salt
3 tbs good quality of dutch processed cocoa
150 gr granulated sugar
1 tsp vanilla essence
50 ml milk
3 large eggs
150 gr all-purpose flour
150 gr chocolate chips (opt.)
150 gr roasted nuts, chopped (opt.)
20x20x4 cm pan, greased and lined with baking paper
Method:
Heat vegetable oil just until warm.
Add cocoa, salt, chocolate, milk and sugar, stir until chocolate until completely melted.
Add eggs and vanilla, whisk until well combined.
Stir in flour, chocolate chips and nuts, whisk thoroughly.
Pour onto prepared pan, bake in preheated oven until done.
Remove from oven, let it cool completely, remove from pan and cut into slices.
Note:
You may combine some butter or margarine instead of using oil totally for richer taste. I used to combine 50gr margarine or butter with 125gr veg oil.


Indonesian Version
FUDGY BROWNIE
Bahan:
250 gr dark cooking chocolate, cincang kasar
175 gr minyak sayur (= 210ml)
Seujung sendok teh garam
3 sdm coklat bubuk berkualitas
150 gr gula pasir
1 sdt vanilla essence
50 ml susu cair
3 butir telur ukuran besar
150 gr tepung terigu
150 gr chocolate chips (optional)
150 gr kacang2an panggang, cincang (optional)
Loyang ukuran 20x20x4 cm pan, olesi margarin, alasi kertas roti
Cara:
Hangatkan minyak sayur, masukin coklat cincang, coklat bubuk, susu, garam dan gula, aduk hingga coklat leleh.
Tambahkan telur & vanilla, aduk dengan pengocok kawat hingga tercampur rata.
Masukin tepung, coklat cips dan kacang2an, aduk rata.
Tuang ke loyang yang udah disiapin, panggang hingga matang.
Keluarkan dari oven, diamkan hingga betul2 dingin, keluarkan dari loyang dan potong-potong.
Note:
Minyak sayur bisa dikombinasi dengan margarin/butter untuk rasa yang lebih rich. Gue pake 50gr margarin/butter dan 125gr minyak.
Jangan lakukan tes tusuk untuk menentukan matang tidaknya, karena tekstur brownies ini sangat lembab sehingga selalu nempel di tusukan saat dites. Tanda kematangannya ketika atasnya sudah mengkilap dan retak2 serta kering ketika disentuh, meskipun terasa masih lunak. Nanti kalo udah bener2 dingin akan set dan mudah dipotong.

6 comments:

  1. Lia,
    Mau tanya boleh ya. Untuk pemanggangannya, pake api bawah&atas dari awal? Atau api bawah dulu, lalu setelah dipindah ke rak bagian atas, hidupkan api atas?Aku pake loyang listrik yg bisa diset api bawah/atas/atas dan bawah. Thanks ya

    ReplyDelete
  2. aku cuma pake otang yang gaada api atasnya say, jadi ga bisa kasi masukan tentang api atas. aku taro di rak tengah sampe hampir mateng, trus pindah ke rak paling atas untuk mateng total dan mengeringkan permukaannya.

    ReplyDelete
  3. Lia, akhirnya smalem aku sempetin buat nih brownie. Rasanya OK, cuma yang aku heran knapa hasil brownie bagian dalamnya kering kerontang ya. Kalo aku liat penampakan browniemu sepertinya moist, apa karena efek foto aja? Anyway, aku lumayan puas kok sama hasilnya. Oya, aku buatnya pake minyak goreng+butter seperti tipsmu itu. Thanks ya say buat resepnya

    ReplyDelete
  4. halo blogger anda mearik juga, gimana klo kita bertukar blogger biar perbendaharaan resep masak kita makin asyikk.Saya sedang memasukkan resep-resep masakan saya.maukah anda me-link blogger anda dengan saya?xaranya anda memasukkan alamat blogger saya : ita-recipes.blogspot.com ke blogger ada & nanti saya akan melakukan sebaliknya. Tolong kabari saya klo berminat.Tq lho

    ReplyDelete
  5. Mbak Lia, aku udah nyoba resep CAKE COKELAT ala Lia. Enak, moist dan nyoklat banget, Mbak. Mbak, aku kan lebih banyak nyoba bikin butter cake krn jarang gagal, hehehe...curhat nih. Nah, waktu nyoba resep cake cokelat Mbak yg berjenis sponge cake, mulanya saya agak ciut, takut gagal, tapi krn keliatan yummy banget, sy nekat. Alhamdulillah berhasil(gak bantat) Tapi, kelemahan sy dlm mengaduk (teknik lipat) rupanya membuat tepung yg sdh diayak blm nyampur banget. Jd, masih kerasa bergerindil. Begitu pula wkt ngaduk cokelatnya.Msh blm nyampur bener. Mbak, apa boleh adonan diaduk pake mixer dng kecepatan rendah?Apakah kue akan bantat? Mohon tipsnya, ya Mbak.Aku pengen bisa bikin sponge cake yang sempurna. Apalagi utk buat lagi resep cake cokelatnya mbak Lia.Terima kasih banyak, ya Mbak Lia. Sukses tuk Mbak.

    ReplyDelete
  6. alo mbak ninin, bole dicoba dg mixer kecepatan paling rendah, gerakkan satu arah aja ya mixernya.
    alternatif lain, aduk dg cara dipancing pake sepertiga adonan dulu sampe rata, baru masukin "biang adukan" ke sisa kocokan telur yg di baskom besar, lanjutkan aduk balik dg spatula. gut lak ya :)

    ReplyDelete